AMBAR SURYOKO BERTUGAS DI BANDAR UDARA ISKANDAR PANGKALAN BUN

fokusliputan.com_TAPANULI TENGAH.


Sebelumnya, Kepala Bandar Udara FL Tobing Ambar Suryoko mengajak mitra kerja PERS untuk bertukar pikiran. Saya, pribadi akan pindah tugas ke Bandar Udara Iskandar Pangkalan Bun Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah.


Terhitung tanggal 15 Febuari 2018, kiranya, kerjasama kita selama ini tetap terjalin baik. Untuk saat ini, saya belum tau siapa yang akan menggantikan posisi saya disana untuk memimpin Bandar Udara F.Tobing Tapanuli Tengah.

Sambil mencicipi makanan ringan di lapo Harambir Pandan Tapanuli Tengah didampingi staf Akbar Tan. Ambar Suryoko berpesan, suatu saat saya akan berkunjung kok di Tapanuli ini. Ini perintah tugas, yang harus kita laksanakan.

Bertempat di Bandar Udara Iskandar Pangkalan Bun Jl. Iskandar, Pasir Panjang, Arut Sel Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah 74181, Ambar Suryoko menyempatkan foto bersama dengan para Staff stake holder disana.

Melalui wawancara via seluler WA, Ambar mengatakan mohon izin, pamit, kita sudah aktif bertugas disini (kalimantan tengah).


Jansen Saragi mengatakan Ambar Suryoko dipromosikan menjadi Kepala Bandar Udara Kelas 2 diwilayah Kalimantan Tengah. Saat ini pengganti Pak Ambar di UPBU Dr.FL Tobing Tapanuli Tengah belum ada, sedang menunggu penunjukan (arahan) dari Pusat. 

Sampai menunggu pengganti, operasinal penerbangan tetap berjalan lancar, kondusif karena pejabat – staf KTU dan Kasubsie-nya masih ada untuk meng-handle  operasional penerbangan.